Mungkin penyakit ini dapat dikategorikan sebagai penghambat peningkatan jumlah populasi jalak bali di Indonesia,jenis penyakit tetsebut diantaranya adalah:

  • polorum adalah penyakit yang di menyerang pada usus burung yang mengakibatkan burung berak kapur.
  • snot adalah biasa di sebut pilek atau flu yang di serang pada burung-burung.
  • crd adalah penyakit menyerang pada pencernaan dan pernapasan pada burung tersebut.

Memang,penanganan penyakit yang terdapat pada burung ini kebanyakan sama seperti burung-burung pada umumnya.Yang membedakan hanyalah burung ini termasuk burung yang hampir punah keberadaannya di muka bumi,jadi penyembuhan penyakit ini bisa dibilang lebih serius.